Papuma Beach

Barisan Pemimpin Masa Depan

"Ruang Bersama"

Dia, kau, dan aku bercengkrama Pada lingkar meja yang sama Sembari menyusuri kitab berbeda Hening sementara Bagai palung terdalam samudera Selama keheningan Tak satupun berbisik Tak satupun mengusik Sampai kita kembali Dengan sepenuh jiwa Dia membuka suara    Sebagai jendela penyatuan bahasa Kau memandang cakrawala    Dengan beragam lensa makna Aku hanya melepas tanya    Sebagai pendobrak tabir yang ada Aksara melingkupi suasana Angka membangun nuansa Indera mendera realita Intuisi mencitra cahaya Sampai akhirnya Menjadi...

"Catatan Berserat"

Kayu lapuk tampak pucat Serat-seratnya kehilangan daya pikat Sampai tak kuat tuk saling ikat Padahal jaraknya begitu dekat Kini kayu itu telah layu Tak seperti dulu Begitu pula dengan...